Penyuluh Agama Hindu, Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tabanan, I Made Danu Tirta, memaparkan bahwa S?rasamuccaya 14 memberikan perenungan bahwa manusia hendaknya berbuat kebajikan dalam kesempatan hidup yang sekejap. Berbuat kebajikan itu adalah berbuat kebaikan.